Jumat, 26 April 24

Pandemi Covid-19 Telah Ubah Perilaku Belanja Masyarakat

Pandemi Covid-19 Telah Ubah Perilaku Belanja Masyarakat
* Berbelanja di masa pandemi Covid-19. (Foto: Edwin B/Obsession News)

Jakarta, Obsessionnews.com – Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan, adaptasi dengan kebiasaan baru sebagai dampak pandemi Covid-19 telah mengubah perilaku belanja masyarakat.

“Dampak pandemi mempercepat transformasi digital baik untuk pelaku bisnis maupun masyarakat,” ujar Agus ketika membuka Festival Virtual Bangga Mesin Buatan Indonesia (BMBIfest), Selasa (15/9/2020).

Baca juga;

Bangkitkan Gairah Pelaku IKM, Kemenperin Selenggarakan Festival Bangga Mesin Buatan Indonesia

Ciptakan SDM Kompeten, Kemenperin Selenggarakan Diklat 3 in 1 Serentak di 7 BDI

Kemenperin Aktif Beri Pelatihan Pembuatan Batik yang Ramah Lingkungan

Kegiatan yang digelar oleh Kementerian Perindustrian (Kemenperin) ini bertujuan untuk mempromosikan berbagai keunggulan produk mesin buatan industri kecil menengah (IKM) di dalam negeri, serta membuka akses masyarakat untuk lebih mudah belanja produk lokal tersebut.

Halaman selanjutnya

Pages: 1 2

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.