Sabtu, 20 April 24

Tips Kecantikan untuk Seorang Muslimah

Tips Kecantikan untuk Seorang Muslimah
* Ilustrasi. (Ist)

Oleh: Zeyn Assyaff, Pengemban Dakwah

Bersihkan wajah anda dengan pembersih muka merek “WUDHU, COSMETIK” agar mamancarkan cahaya keimanan

Pakailah “BEDAK KESUCIAN” untuk melindungi kulit wajah dari kemaksiatan

Jadikan “ANTING – ANTING KESOPANAN” untuk menghiasi kedua telinga anda

Pakailah “CUTEK KEBAIKAN” pada kuku jari anda untuk menyucikan perbuatan.

Perindah kedua alis mata anda dengan “PENSIL KETEBALAN IMAN”

Hiasilah kedua tangan anda dengan “GELANG KESABARAN” Sebaik – baik kalung yang anda pakai adalah “KALUNG KESEDERHANAAN”

Jadikan busana muslimah sebagai “BODY LOTION” untuk menjaga kesucian Dan kehormatan.

Perawatan dari dalam yang terbaik adalah “JAMU HALALAN THOYYBAN” (halal dan baik)

Pakailah “BROS KELAPANGAN HATI” perginakanlah “PASTA GIGI DZIRULLAH” (mengingat Allah) niscaya nafas anda betaroma surga

Pakailah “SEPATU TAWAKAL” dalam menjalani kehidupan, mandilah setiap hari dengan “AIR TAUBATAN NASUHA”

Hiasilah jari – jari anda dengan “CINCIN PERSAUDARAAN”

Semoga bermanfaat 

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.