Selasa, 23 April 24

Syukuran Film LAMARAN, Kisah Pengacara Perempuan Anti Korupsi

Syukuran Film LAMARAN, Kisah Pengacara Perempuan Anti Korupsi

Jakarta, Obsessionnews – PT. Rapi Films menggelar potong tumpeng dalam acara Selamatan film terbaru yang berjudul “LAMARAN”, Rabu (1/4), di kantor produksi Raffi Film, Cikini Jakarta.

Film yang disutradarai Monti Tiwa ini akan dibintangi oleh Acha Septriasa, Reza Nangin, Cok Simbara, Mak Gondut, Arie Kriting, dan Sancha Stevenson.

Film lamaran ini berkisah tentang Lawyer (pengacara) perempuan yang menegakkan kebenaran. Film ini di jadwalkan mulai shooting minggu depan. Di sini Acha Septiasa sebagai pemeran utama yang berperan sebagai Pengacara yang berdarah Batak.

“Tentang lawyer perempuan dari keluarga Batak yang pengin yang menegakkan kebenaran dan memberantas kasus korupsi yang mengancam negara,” kata Acha Septiasa kepada awak media.

Film LAMARAN-

Begitu juga dengan pemeran utama aktor Reza Nangin, meski bukan orang Sunda, ia berperan sebagai Lelaki Sunda introfed yang jatuh cinta kepada Acha Septiasa. (Popi Rahim)

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.