Rabu, 24 April 24

Habiburokhman Minta ‘Jenderal Kardus’ Jangan Digoreng Lagi

Habiburokhman Minta ‘Jenderal Kardus’ Jangan Digoreng Lagi
* Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno ketika mendaftar sebagai capres dan cawapres di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Jl Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Jumat (10/8/2018). (Foto: Twitter @KPU_ID)

Jakarta, Obsessionnews.com – Ketua bidang Hukum DPP Partai Gerindra Habiburokhman mengatakan masalah ‘Jenderal Kardus’ telah ditutup semenjak Partai Demokrat bergabung dan menyatakan dukungannya pada Capres dan Cawapres Prabowo Subianto-Sandiaga Uno pada Pilpres 2019.

“Saya pikir soal kardus itu sudah kita close dengan bergabungnya partai koalisi,” ujar Habiburokhman, di Jakarta, Sabtu (11/8/2018).

Ketua bidang Hukum DPP Partai Gerindra Habiburokhman. (Foto: Twitter @habiburokhman)

Menurutnya, kata kardus hanya istilah biasa yang digunakan sahabatnya, Andi Arief. Kata kardus digunakan istilah saja bagi mereka berdua.

Pages: 1 2

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.