Sabtu, 20 April 24

Catatan Kenaikan Indeks Harga Produsen

Catatan Kenaikan Indeks Harga Produsen

Jakarta, Obsessionnews – Indeks Harga Produsen pada triwulan II-2015, naik 0,15 % terhadap triwulan I 2015. Sedangkan terhadap triwulan II 2014, naik 2,16%.

IHP sektor pertanian pada triwulan II 2015 turun 1,75% terhadap triwulan I 2015. Sedangkan terhadap triwulan II 2014 naik 4,87%.

IHP Sektor Pertambangan dan Penggalian pada triwulan II-2015 naik 2,04 persen dibandingkan triwulan I-2015  dan terhadap triwulan II-2014 turun 15,21 persen.

IHP Sektor Industri Pengolahan di triwulan II-2015 juga naik 0,44 persen terhadap triwulan I-2015. Demikian pula terhadap triwulan II-2014 naik 4,48 persen.

IHP Sektor Akomodasi, Makanan dan Minuman triwulan II-2015 naik 0,42 persen terhadap triwulan I-2015. Terhadap triwulan II-2014 juga naik 1,78 persen. (Mahbub Junaidi)

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.