Jumat, 19 April 24

BRI Aktif Terlibat dalam Penanganan Covid-19

BRI Aktif Terlibat dalam Penanganan Covid-19
* Bank Rakyat Indonesia (BRI) salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang aktif terlibat dalam penanganan pandemi virus corona atau Covid-19. (Foto: BRI)

Jakarta, Obsessionnews.comBank Rakyat Indonesia (BRI) salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang aktif terlibat dalam penanganan pandemi virus corona atau Covid-19.

 

Baca juga:

Cegah Penyebaran Covid-19, Ini yang Dilakukan Bank BRI

Berikut Ini Bukti Keberpihakan BRI Terhadap UMKM Terdampak Corona

Bank BRI dan GoPay Bebaskan Biaya Top Up GoPay

 

Dikutip obsessionnews.com dari akun Facebook BRI disebutkan bank ini memberikan bantuan sembako kepada masyarakat berekonomi lemah. Juga BRI memberikan alat penunjang kesehatan di rumah sakit, dan wastafel yang tersebar di seluruh Indonesia.

Selain itu BRI juga gencar menyosialisasikan langkah-langkah menghindari serangan Covid-19, yakni #DirumahAja dan melaksanakan #PhysicalDistancing.

“Nah Sobat BRI, Yuk bersama kita tanggulangi pandemi COVID-19 dengan #DirumahAja dan disiplin menerapkan #PhysicalDistancing!” tulis BRI di Facebook. (arh)

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.