Selasa, 16 April 24

2018 Indah SDA Salurkan Bantuan Permodalan ke 5.600 Pelaku UMKM

2018 Indah SDA Salurkan Bantuan Permodalan ke 5.600 Pelaku UMKM
* Ketum DPP PPLIPI Indah SDA. (foto: Doc Pribadi)

Ketika ditelisik karakteristik para pelaku UMKM yang menerima bantuan terbukti tepat sasaran. Misalnya para perempuan yang membantu perekonomian keluarga lewat berjualan nasi uduk, nasi goreng, sayuran, hingga pulsa.

“Kami pun tidak hanya berhenti di bantuan permodalan saja, kami fasilitasi juga dengan informasi maupun pelatihan yang meningkatkan kompetensi mereka. Kemampuan bertambah, tetap berkarya di rumah, dan meningkat pula kesejahteraan keluarganya,” tambahnya.

Sebagai perwakilan perempuan yang berkarya di luar rumah, Indah mendukung bentuk transformasi positif dalam berbagai bentuk profesi. Di era modern ini, peluang perempuan untuk meningkatkan kualitas diri tidak lagi terhambat oleh isu gender. Dia menilai semakin tingginya kepercayaan masyarakat, karena perempuan dinilai sosok yang ulet dan detail dalam melakukan pekerjaan.

Pages: 1 2 3

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.